Lentera Atma: Jadilah Diri Sendiri
Belakangan ini, saya sempat merenung terkait filosofi-filosofi Jawa yang berkaitan dengan kebiasaan-kebiasaan yang dapat membuat kita miskin. Hal ini mungkin tidak terlalu terdengar di zaman sekarang karena ada perkataan atau peribahasa yakni wong jowo ojo ilang jowone. Maka dari itu, setelah saya menemukan video di YouTube yang membahas hal tersebut, saya jadi merenungkan kejadian atau pengalaman-pengalaman hidup saya dan mengaitkannya terhadap konten dalam video...